MARHABAN YAA RAMADHAN
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh "Telah datang bulan Ramadan, bulan penuh berkah, maka Allah mewajibkan kalian untuk berpuasa pada bulan itu. Saat itu pintu-pintu surga dibuka, pintu-pintu neraka ditutup, para setan diikat dan pada bulan itu pula terdapat satu malam yang nilainya lebih baik dari seribu bulan." (HR Ahmad). Sebentar lagi Kita akan memasuki Bulan Puasa maka saya akan bagi bagi Tips Tata Cara Berpuasa Yang Menyehatkan. Tata Cara Berpuasa Yang Menyehatkan Cara berpuasa yang menyehatkan. Kegiatan berpuasa merupakan salah satu kegiatan beribadah yang Anda lakukan untuk menambah pahala. Jika dilakukan dengan baik dan benar tentunya akan memberikan manfaat dan menyehatkan tubuh Anda. Berikut adalah tata cara berpuasa yang menyehatkan: TIP-BERPUASA TIP PUASA 1 1. Pastikan untuk sahur dengan makanan bernutrisi Sahur merupakan bagian dari proses kegiatan berpuasa untuk memakan dan meminum sesuatu yang dapat dilakukan pada ma